Instagram telah menjadi media sosial yang memiliki banyak pengguna karena tampilannya relatif menarik secara visual. Berkat layanan visual yang mengagumkan, banyak orang berlomba-lomba membuat username atau nama Instagram aesthetic pada akun mereka.
Tentunya, untuk menciptakan akun yang ikonik, para pengguna harus menggunakan username yang bagus dan sesuai dengan kepribadian mereka. Nah, kami telah mengumpulkan cara beserta contoh username Instagram yang keren dan aesthetic yang mungkin bisa Anda jadikan referensi. Yuk, simak!
Kelebihan Nama Instagram yang Aesthetic
Sejatinya, username Instagram yang unik dan aesthetic memiliki kelebihan, yakni:
1. Menonjolkan Keunikan
Alasan utama pengguna membuat username Instagram yang aesthetic adalah untuk menonjolkan keunikan dari yang lain. Anda dapat memberikan kesan yang kuat dan memikat kepada para pengguna yang melihatnya.
2. Menyiratkan Unsur Seni
Apabila Anda menggunakan username yang berbeda dari pengguna lain, hal tersebut akan menunjukkan bahwa Anda memiliki jiwa seni. Bagi para pecinta seni, aspek tersebut sangat memperhatikan hal-hal kecil untuk menciptakan karya yang khas dan berbeda dari yang lain.
3. Mengikuti Tren Saat Ini
Salah satu alasan umum mengganti username Instagram adalah untuk mengikuti tren yang sedang populer saat ini. Tidak mengherankan banyak pengguna media sosial Instagram yang ingin mengubah nama dengan huruf unik demi mengikuti trend terkini.
Baca Juga: Instagram Feed: Ukuran dan Cara Membuatnya
Cara Membuat Nama Instagram Aesthetic
Berikut ini beberapa cara membuat username aesthetic di Instagram yang perlu Anda ketahui:
1. Gunakan Nama Asli
Beberapa orang mungkin menganggap penggunaan nama asli sudah biasa, tapi sebenarnya persepsi tersebut salah. Seperti yang sering diungkapkan, “Seseorang dapat menilai nilai suatu barang berdasarkan orang yang menjualnya.”
Begitu juga dengan nama asli yang digunakan di Instagram, tergantung pada siapa yang memakainya. Meskipun beberapa orang mungkin tidak menyukai username asli di Instagram, namun banyak yang menyatakan bahwa akun yang menggunakan nama asli terlihat keren dan aesthetic.
Penggunaan nama asli akan memudahkan orang untuk mencari akun Anda, serta memberikan kesan profesional. Jadi, jangan ragu gunakan nama asli Anda, ya!
2. Tambahkan Huruf X
Jika tidak ingin menggunakan nama asli karena terlalu panjang atau kurang menarik, maka Anda bisa menambahkan huruf X di depan username Instagram. Hal ini membuat nama Instagram terlihat lebih aesthetic dan unik.
Misalnya, jika nama Anda adalah Angela, maka Anda bisa menggunakan username @xxangela. Meskipun terlihat sulit dibaca, nama tersebut akan terlihat lebih unik dan berbeda dari yang lain.
3. Gunakan Huruf Konsonan
Apabila Anda kesulitan menemukan username Instagram yang aesthetic karena ide-ide sudah dipakai orang lain, jangan langsung menyerah. Gunakan nama asli dan tambahkan huruf konsonan di bagian depan nama tersebut. Misalnya, jika nama Anda Angela Nur Yulia Andriani Rasputri, maka Anda bisa menggunakan username @anyar.
4. Gabungkan Semua Nama
Terakhir, jika Anda ingin menciptakan username Instagram yang lebih keren dan unik, maka Anda juga bisa menggabungkan elemen-elemen di atas. Misalnya, gabungkan nama asli dengan huruf X dan huruf konsonan, @xxangelarasputri. Gunakan imajinasi untuk menciptakan nama Instagram yang sesuai dengan preferensi Anda.
Baca Juga: Kumpulan Contoh Caption Jualan Online yang Efektif Menarik Konsumen
100+ Nama Instagram Aesthetic dengan Berbagai Tema
Berikut ini kamu beri lebih dari 100 contoh username Instagram aesthetic dengan berbagai tema. Tetapi, jangan lupa untuk memilih nama yang cocok dengan karakter Anda dan jenis konten yang akan Anda unggah, ya!
1. Nama Instagram Aesthetic Tema Smart
Berikut ini beberapa nama untuk akun Instagram bagi mereka yang menyukai aktivitas belajar atau ingin mencerminkan sisi kecerdasan diri:
- smart.budda
- buster_smart
- trixie.smart
- smart.snickers
- 00smart
- governor_smart
- smart_t_bird
- butchy_smart
- dhr_smart
- pure_smart
- smart.toby
- tiki_smart
- smart_dempsey
- domino_smart
- snuggles.smart
- bosley_smart
- chichismart
- tiny.smart
- smart_dutchess
- armantismart
2. Nama Instagram Aesthetic Tema Workaholic
Selanjutnya, untuk Instagram yang memiliki tema berkaitan dengan orang yang suka bekerja atau workaholics bisa menggunakan username seperti di bawah ini:
- workaholicstabby
- cheyenne_workaholics
- workaholics_chewy
- workaholicsbooster
- workaholicscisco
- amy_workaholics
- workaholics_brindle
- w0rkah0l1cs
- just_workaholics
- workaholics_dodger
- workaholics.tyson
- wrkhlcs
- wigglesworkaholics
- EZworkaholics
- scilohakrow.
- work.bunky
- dharma.work
- work.ellie
- alexwork
- woodywork
3. Nama Instagram Aesthetic Tema Love
Selanjutnya, rekomendasi nama-nama akun Instagram di bawah ini cocok bagi mereka yang menyukai hal yang berkaitan dengan cinta:
- lovable.archie
- lovable_PP
- turbo_lovable
- boy.lovable
- lovablebumper
- my.lovable
- dave_lovable
- starrlovable
- lovable_doogie
- lovablewally
- lovable.clicker
- bobolovable
- lovable_captain
- lovable_JK
- taylor.lovable
- lovable_cassie
- lovable.EG
- lovable_winter
- snowy_lovable
- stormy.lovable
4. Nama Instagram Aesthetic Tema Teacher
Rekomendasi berikutnya adalah username Instagram yang cocok untuk Anda yang berprofesi sebagai guru:
- dearforgot
- incorporatesfragment
- admitsratih_teacher
- requiredsitemap
- waiverfno
- immigrantasst
- shemalememphis
- skiingcharacters
- lostecard
- champagnesoft
- stainswicker
- classificationsees
- rubyfiesta
- richterbsd
- terrificchildrens
- hongxia_teacher
- newsevaluations
- holysecrets
- applicantcoe
- angela_teacherbeavers
5. Nama Instagram Aesthetic Tema Writer
Bagi Anda yang berprofesi sebagai penulis, berikut ini beberapa rekomendasi username Instagram yang cocok untuk Anda:
- PipelayerWriter
- DieticianWriter
- GovernessWriter
- LaborerWriter
- DoctorWriter
- WorkmanWriter
- DeanWriter
- WriterKnight
- ForesterWriter
- SeamstressWriter
- TailorWriter
- WriterBanker
- PolicemanWriter
- WriterParamedic
- WriterLabourer
- CourierWriter
- WriterBarman
- JudgeWriter
- WriterExaminer
- ShoemakerWriter
Baca Juga: Cara Membuat Instagram Bisnis dan Tips Berjualan
6. Nama Instagram Aesthetic Tema Latin
Bagi Anda yang menyukai istilah dalam bahasa Latin, berikut rekomendasi nama Instagram yang cocok:
- Princeps
- Gravis
- Consilium
- Civis
- Frater
- Sed
- Iaceo
- Enim
- Refero
- Itaque
- Deus
- Inter
- Reddo
- Taberna
- Pono
- Lentus
- Ceteri
- Surgo
- Imperium
- Lego
7. Nama Instagram Aesthetic Tema Chemistry
Selanjutnya, jika Anda pecinta mata pelajaran kimia, berikut ini beberapa rekomendasi username Instagram yang tepat.
- spontaneoustiny
- mittenchemistry
- comfortalive
- yummychemistry
- chemistryspecial
- welcomechemistry
- applepiechemistry
- wobblywelcoming
- wobblysweet
- rainoptimistic
- honeypillows
- doodletea
- chemistrykindness
- chemistryplay
- songwaterfall
- safevacation
- mittenchemistry
- chemistrydobby
- blissfulteetertotter
- chemistrybubblebath
8. Nama Instagram Aesthetic Tema Hijab
Nah, bagi Anda yang kebetulan sedang menjalankan bisnis hijab, berikut ini sejumlah nama akun Instagram yang cocok untuk akun jualan Anda:
- sammichhijab
- beanblossom
- awebean
- hijabbunny
- hijabpurloin
- mildjoyful
- deelishquiet
- burplefortunate
- coolbreezepresents
- beachkitten
- hijablife
- beannature
- comedyawesome
- awesomecandlelight
- marshmallowswubblybuns
- chiffchafffunny
- hornswogglebook
- hijabsleepy
- cozyhijab
- hijabsunshine
9. Nama Instagram Aesthetic Tema Music
Berikut ini beberapa rekomendasi nama untuk akun Instagram jika Anda penyuka musik:
- whoopsrun
- cooperationpresents
- anticipatebird
- wombsysweetdreams
- puppycelebration
- kittensplayful
- snowangelsgoofie
- bombsylogolepsy
- musicpachinko
- sillybungle
- goodbamboozled
- thankyousnaffle
- musicfood
- springpeaceful
- squeezesnaffle
- caprimulgusrain
- pandatrees
- givegarden
- musicplayful
- baskmusic
Baca Juga: Instagram Shop: Pengertian dan Cara Mengaktifkannya
Mana Rekomendasi Nama Instagram Aesthetic yang Akan Anda Gunakan?
Mulai sekarang, buat akun Instagram yang lebih menarik dan berbeda dengan menggunakan nama yang aesthetic, ya! Dengan mengikuti tips-tips di atas, Anda bisa menambahkan sentuhan kreativitas dalam menciptakan username Instagram yang unik dan mencerminkan kepribadian diri.
Ingatlah bahwa nama adalah cerminan dari diri kita di dunia maya, dan dengan memilih nama yang unik, Anda dapat menarik perhatian lebih banyak orang dan memberikan kesan yang tak terlupakan. Jadi, jangan ragu untuk berkreasi dan bereksplorasi, serta temukan nama Instagram yang paling cocok untuk Anda.